Usaha yang dilakukan oleh perusahaan migas dalam mencegah pencurian minyak yaitu dengan menggunakan tenaga pengamanan yang melakukan patroli 24 jam. Selain itu, perusahaan migas juga bekerja sama dengan aparat keamanan.

Namun sayangnya, jaringan pipa yang sangat panjang dan hanya bisa diakses di beberapa bagian saja, membuat pelaku pencurian memanfaatkan area-area yang sulit dijangkau untuk melakukan aksinya.

Tidak hanya kendala akses, potensi-potensi bahaya acapkali datang dari para pelaku pencurian minyak itu sendiri.

Saat ini, solusi yang terbukti dapat membantu kegiatan pengawasan jaringan pipa ini adalah dengan memanfaatkan teknologi drone.

Drone memiliki kemampuan menjangkau area yang sebelumnya sulit atau bahkan tidak mungkin diakses dengan metode konvensional.. Read More

Share