Jakarta – Nikel sedang menjadi primadona seiring dengan berkembangnya kendaraan listrik. Pasalnya, komoditas tambang itu menjadi salah satu bahan baku untuk pembuatan baterai.
Selain nikel, ada komoditas yang digadang-gadang menjadi primadona. Bahkan, komoditas itu disebut sebagai ‘nikel berikutnya’.

Direktur Jenderal Mineral dan Batu Bara (Minerba) Ridwan Djamaluddin menyebut, komoditas yang sedang banyak dibicarakan adalah pasir silika atau kuarsa. Dia mengatakan, banyak perusahaan yang mengajukan minat untuk menambang komoditas tersebut….Read More

Share