Bisnis.com, JAKARTA – Harga minyak kelapa sawit mentah (crude palm oil/CPO) diperkirakan melanjutkan tren koreksinya hingga akhir tahun ini. Sejumlah faktor disebut-sebut akan menjadi katalis yang menekan harga komoditas tersebut. Adapun berdasarkan data Bloomberg, harga CPO kontrak Desember 2022 di Bursa Malaysia pada Rabu (28/9/2022) berada di level 3.226 ringgit Malaysia per ton. Capaian harga itu terkoreksi dari hari sebelumnya yang ditutup di level 3.530 ringgit Malaysia per ton. Adapun tren pelemahan harga komoditas itu terjadi sejak 21 September 2022.

Komisaris Utama PT HFX Internasional Berjangka, Sutopo Widodo mengatakan….Read More

Share