Industri hulu minyak dan gas (migas) juga berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat di daerah. Salah satu caranya adalah menggenjot pemanfaatan perusahaan dan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) lokal dalam proyek migas.
Plt Deputi Pengendalian Pengadaan SKK Migas Rudi Satwiko mengatakan, langkah itu sudah tecermin pada aturan yang dibebankan kepada KKKS. Mereka harus memperhatikan pemanfaatan perusahaan daerah di proyek yang pengadaan barang atau jasanya sudah di atas USD 1 juta. “Sehingga industri hulu migas bisa menciptakan multiplier effect (efek berganda) yang cukup signifikan,” paparnya dalam….Read More